Dompet Kaget! Bansos Rp600 Ribu Cair, Ini Cara Ceknya!

Dompet Kaget! Bansos Rp600 Ribu Cair, Ini Cara Ceknya!

Jakarta, Mediaseruni.co.id – Kabar gembira bagi keluarga penerima manfaat (KPM)! Pemerintah terus menggulirkan program bantuan sosial (bansos), termasuk Program Keluarga Harapan (PKH) dan Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT) tahap 3 tahun 2025 yang dicairkan mulai bulan ini.

Penyaluran tahap 3 ini meliputi periode Juli, Agustus, dan September 2025. Khusus untuk BPNT, setiap KPM akan menerima Rp200.000 per bulan, yang disalurkan sekaligus untuk tiga bulan, sehingga totalnya mencapai Rp600.000.

 Dompet Kaget! Bansos Rp600 Ribu Cair, Ini Cara Ceknya!
Gambar Istimewa : img.okezone.com

Penyaluran bansos sendiri dilakukan dalam empat tahap setiap tahunnya, dengan masing-masing tahap mencakup periode tiga bulan. Berikut adalah jadwal lengkap pencairan bansos PKH dan BPNT tahun 2025:

COLLABMEDIANET
  • Tahap 1: Januari – Maret
  • Tahap 2: April – Juni
  • Tahap 3: Juli – September
  • Tahap 4: Oktober – Desember

Lantas, bagaimana cara mengecek apakah Anda terdaftar sebagai penerima bansos? Masyarakat dapat melakukan pengecekan secara online melalui dua cara mudah, yaitu melalui situs resmi Kementerian Sosial (Kemensos) atau menggunakan aplikasi Cek Bansos.

Dengan adanya bansos ini, diharapkan dapat meringankan beban ekonomi keluarga penerima manfaat dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Jangan lewatkan kesempatan ini, segera cek status penerimaan bansos Anda!

Jika keberatan atau harus diedit baik Artikel maupun foto Silahkan Laporkan! Terima Kasih

Tags:

Ikutikami :

Tinggalkan komentar